Kerja di Korea Selatan Melalui Program G to G
Biro Statistik korea selatan mencatat total lapangan kerja di sana mencapai 28,83 juta pada Mei atau naik 351 ribu dari tahun sebelumnya. Meskipun Pertumbuhannya Melambat, Tetapi itu merupakan 2 bulan berturut-turut pertumbuhan di negara itu meningkat. Jumlah Orang yang Menganggur Menurun Sebesar 102 ribu Menjadi 787 ribu, Mengakibatkan penurunan tingkat pengangguran menjadi 2,7% yang menunjukan […]